Kamis, 08 Maret 2012

perspective bisnis online menggunakan media sosial seperti facebook dan twiter

Membicarakan facebook dan twiter bukanlah hal yang langka lagi, karena hampir semua orang di lapisan muka bumi ini pasti tahu mengenai kedua jaringan sosial ini. jika memang ada orang yang belum mempunyai akun di facebook atau twiter tapi setidaknya mereka mungkin pernah mendengarnya. Di facebook dan twiter kita bisa dengan bebasnya berhubungan atau berkomunikasi dengan siapa saja dan di mana saja, tak sedikit orang yang bisa mendapatkan teman baru di facebook dan twiter bahkan kedua jaringan sosial itupun dapat mempertemukan kembali teman lama, ini terjadi karena jangakauan facebook dan twiter meluas.
Dari segi sosial memang dampak facebook dan twiter sangat tersa manfaatnya, namun saat ini kedua jaringan sosial tersebut tidak hanya di gunakan untuk mencari teman atau berkomunikasi saja, orang pun mulai ramai memakai facebook dan twiter sebagai media mencari relasi bisnis,dan tempat untuk berbisnis pula. Tak percaya???? Coba sekarang kita perhatikan di akun facebook kita begitu banyaknya iklan sebuah prodak ataupun orang-orang yang menawarkan prodaknya.
Facebook dan twiter menjadi jembatan untuk kalian semua yang memang ingin berbisnis secara online, untuk langkah pertama mungkin bisa di awali dengan mengenalkan produk kalian melalui facebook dan twiter.
Nah jika kita analisis antara facebook dan twiter, siapa yang lebih memiliki peranan penting dalam kemajuan bisnis secara online,
Kita awali dengan facebook, jika kita memiliki produk yang akan di promosikan menurut saya facebook menjadi pilihan yang tepat, karena jaringannya yang amat meluas hampir semua orang mempunyai akun facebook, karena sifat facebook yang mudah di pahami dan di gunakan sehingga orang-orang banyak membuat akunnya, selain itu jika kita bisa memuat gambar produk kita sehingga si calon konsumen atau pembeli lebih puas dan yakin dengan barang yang akan di belinya.
Twiter pun merupakan media sosial yang sangat meluas pada era ini,tapi  menurut saya orang yang memiliki akun twiter pasti memiliki akun facebok , namun tidak halnya dengan orang yang memiliki akun facebook belum tentu mempunyai akun twiter, karena sifat twiter yang sedikit sukar di pahami oleh pemula, namun tak di pungkiri banyak pula para pembisnis yang sukses mempromosikan product mereka lewat media sosial twiter,
Oleh karena itu jika saya berbisnis saya lebih memilih untuk berbisnis online di facebook karena manfaatnya lebih besar untuk kemajuan bisnis saya.
Namun tidak salahnya juga kita memilih ke dua jaringan sosial ini sebagai media kita untuk berdagang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

comentt yoooo