Apakah blog Anda tidak nongol dalam hasil pencarian mesin pencari, Anda
perlu menambahkan all in one search engine optimization (SEO) plugin pada blog
Anda selain Google xml sitemaps diatas. Apa tujuannya ? namanya juga seo
tujuannya ya nongol pada no. 1 hasil pencarian, paling tidak yaa berada di
halaman pertama hasil pencarian. Berikut beberapa fitur plugin All In One SEO
Pack versi 1.6.14.3 :
- Mendukung Google Analytics untuk menganalisa blog anda
- Mendukung kustom posting blog untuk
menambah SEO
- Built-in API untuk mengintegrasikan
SEO pada situs WP e-commerce
- Mengoptimalkan judul untuk search
engine (mesin pencari)
- Anda dapat mengganti judul, META deskripsi, kata kunci yang anda inginkan untuk di crawler search engine.
-
Login ke admin contohnya http://catatanonline.com/wp-admin lalu arahkan mouse ke menuPlugins lalu klik Klik Add New untuk mulai menginstall plugin All In One SEO Pack.
2. Di kotak pencarian ( di sebelah Term )
masukkan kata kunci All In One SEO Pack dan klikSearch
Plugins
3. Klik Install Now lalu
muncul Window Mini yang bertuliskan Are You Sure You
Want to Install This Plugin? Klik saja OK
4. Setelah plugin sukses terinstall klik
Activate Plugin
Setelah mengaktifkan plugin All In
One SEO Pack maka akan ada warna tampilan berwarna merah di bagian atas dahbord. Ini
menandakan bahwa anda harus melakukan setting lanjutan. Jadi
belum selesai
- Centang Plugin Status menjadi Enabled
- Home Title, isi dengan judul blog anda. Ingat! Isi sesuai
dengan target kata kunciyang anda bidik. Misalnya key
word yang ditargetkan di blog anda adalah peluang
bisnis, maka masukkan key word tersebut di sini
- Home Description, penjelasan blog anda. Isi juga dengan
penjelasan blog anda yang mengandung kata kunci yang lebih banyak
dari Title Home tadi ( kalau tidak salah blogger
merekomendasikan 300 kata saja )
- Home Keywords, adalah kata-kata kunci yang berhubungan
dengan home title dan Home Description di atas
- Centang Use Noindex for Tag
Archives.
- CentangCanonical URLs
- Centang Rewrite Titles
- Centang Use Categories for META
keywords
- Centang Use Tags for META keywords
- Centang Dynamically Generate Keywords
for Posts Page
- Centang Autogenerate Descriptions
- Centang Capitalize Category Titles
- Yang lain biarkan saja menurut
defaultnya.
- Klik Update Options
selamat mencoba........
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
comentt yoooo