Repeater adalah suatu perangkat dengan program yang di gunakan untuk mengatasi keterbatasan ( jarak kualitas sinyal) fisik suatu jaringankomputer, Fungsinya dapat di gunakan untuk menggabungkan suatu segmen jaringan yang besar, mempunyai bit korespondensi dengan data link atau network layer.
Sedangkan Hub adalah sebuah perangkat jaringan komputer yang berfungsi untuk menghubungkan peralatan-peralatan dengan ethernet 10baset atau serat optik sehingga menjadikannya dalam satu segmen jaringan.
Switch adalah Alat yang di gunakan untuk menghubungkan beberapa LAN. switch adalah peralatan multi port masing-masing dapat mendukung satu workstation, jaringan ethernet atau jaringan atau jaringan token ring.
Bridge adalah perangkat yang berfungsi untuk menghubungkan beberapa jaringan terpisah, bisa menghubungkan tipe jaringan berbeda atau tipe jaringan yang sama. sedangkan Router adalah Sebuah alat jaringan komputer yang mengirimkan paket data melalui sebuah jaringan atau internet menuju tujuannya melalui sebuah proses yang di kenal sebagai routing, proses routing terjadi pada lapisan 3 ( lapisan jaringan seperti internet protokol )
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
comentt yoooo